
Surabaya, 07 Januari 2025
UNUSA kembali menciptakan gebrakan dengan meluncurkan produk terbarunya yang telah dipatenkan, yang merupakan produk pencipta dari Iis Noventi S.Kep.,Ns.,M.Kep dan TIM selaku Dosen Prodi S1 Keperawatan Fakultas Keperawatan dan kebidanan UNUSA.
Paten berjudul “Sendok Untuk Lansia Yang Mengalami Tremor” ini merupakan
Invensi ini berkaitan dengan sendok lansia yang mengalami tremor/ kelemahan otot pada tangan. Lansia yang mengalami tremor akan mengalami kesulitan saat makan sehingga makanan yang dimakan akan tumpah, sehingga makanan tidak maksimal masuk dimulut yang akan mempengaruhi asupan nutrisi pada lansia. Sehingga dengan Invensi ini diharapkan Lansia dengan kondisi tersebut dapat terpenuhi asupan nutrisinya.
![]() | ![]() |